RONGGOBLEDHEXS » » RESEP MASAKAN BATAGOR

RESEP MASAKAN BATAGOR


BAHAN
  • 150 gram udang kupas, dicincang
  • 150 gram daging ayam, dicincang
  • 5 buah tahu putih besar, dipotong diagonal membentuk segitiga
  • 9 lembar kulit pangsit goreng
  • 6 sendok makan tepung kanji/tapioka
  • 3 sendok makan minyak wijen
  • 1 batang daun bawang, dirajang halus
  • 1 butir telur
  • Garam secukupnya


Bahan jika memakai saus kacang :
  • 1 sendok teh gula pasir
  • 1 sendok teh cuka
  • 150 gram kacang tanah digoreng dan dihaluskan atau pindakaas/selai kacang 4 buah cabai merah dikeluarkan biji,dipotong-potong dan digoreng, dihaluskan
  • Garam secukupnya
  • Air secukupnya


  • Keruk isi tahu untuk memberi tempat bagi adonan baso.
  • Kocok telur kemudian masukkan udang dan ayam yang telah dicincang, tepung kanji, minyak wijen, garam dan rajangan daun bawang.
  • Aduk rata hingga menjadi adonan yang dapat dibentuk.
  • Masukkan adonan ke dalam tahu yang telah dikeruk isinya tadi.
  • Untuk pangsit, ambil sedikit adonan, letakkan ditengah-tengah kulit pangsit, lalu ke empat sudut kulit pangsit disatukan dan ditekuk keluar.
  • Panaskan minyak dalam panci atau penggorengan.
  • Goreng tahu dan pangsit dalam minyak panas hingga matang dan berwarna kecoklatan.
  • Pada saat menggoreng, tahu dan pangsit sebaiknya terendam seluruhnya dalam minyak (deep fried).

Cara membuat saus kacang :
  • Campur kacang tanah goreng yang telah dihaluskan atau selai kacang dengan cabai merah goreng yang telah dihaluskan, gula pasir, cuka, garam dan air.
  • Panaskan sebentar hingga mendidih dan mengental.



Referensi Sumber :
Kitabmasakan.com

Ditulis Oleh : Unknown ~ Informasi Online ~

Anda Sedang Membaca Artikel Tentang "RESEP MASAKAN BATAGOR" Diposting Oleh Unknown pada hari Minggu, 20 April 2014. Saran dan Kritik Dapat Anda Sampaikan Lewat FORMULIR KONTAK di sebelah kanan, Terimakasih atas kunjungannya,Semoga Bermanfaat... "SALAM SUKSES DARI KAMI...!"

0komentar:

Posting Komentar

Autosubmitter

English French German Spain Italian Dutch Russian Portuguese Japanese Korean Arabic Chinese Simplified
 
Support :Google | Yahoo | YouTube | Bing | Twitter | Facebook
Copyright © 2014 - . RONGGOBLEDHEXS - All Rights Reserved
Template Created by Creating Website Published by Mas Template
TUKAR LINK | Sitemap | About Me | Contact us | Privacy Policy
Powered by Blogger